Pembuatan Reog Ponorogo

29 April 2011


Dibalik keindahan permainan reog ada seni dalam pembuatan peralatan dan perlengkapan reog, seni tersebut adalah bagaimana suatu produk peralatan reog dapat kelihatan menarik saat dimainkan dan terasa enjoy atau mudah saat pemain reog memainkannya, misalnya suatu dadak merak tidak terasa berat dan tidak stabil.

share on facebook

Teater? Apa'an sih?

28 April 2011

Ketika kita mendengar kata teater, hal apa yang ada dalam pikiran kita??? Apakah teater merupakan sebuah tontonan atau bahkan sebuah pertunjukan yang menarik? Atau malah pikiran kalian, teater merupakan orang-orang yang tampil dengan unik, benyanyi, atraktif dengan lampu-lampu yang tertata rapi?? Memang sebuah pendapat boleh berbeda kawan, tapi kita juga harus tahu pengertian dari teater, mana yang termasuk teater atau dimana teater itu bisa ditampilkan. Mari kita bahas satu per satu. 

share on facebook

Opera Van Java, Mengangkat Budaya Jawa

Kami rombongan wayang kulit yang gak pernah libur bermaksud untuk menghibur semoga penontonnya tidak kabur karena ceritanya sedikit agak ngawur. Ketemu lagi di Opera van Java... Ya eee... itu lah kata kata dari dalang parto yang aku dengar setiap hatinya. maklumlah kita kan penggemar berat OVJ. Komedi yang tayang dari hari senin sampai sabtu ini pun sangat menghibur semua kalangan, dari anak kecil hingga orang tua.

share on facebook

Teknik Memainkan Kecapi

27 April 2011

Kecapi, ketika alat musik ini saat dimainkan membuat kita merinding. bukan merinding seperti melihat setan lho, he..he. alunan yang merdu dari alat musik ini membuat kita terasa damai. Alat musik ini juga pernah ditayangkan di televisi saat kecapi dimainkan di salah satu rumah makan jawa. mari kita belajar memainkan alat musik petik ini.

share on facebook

Batik dimata Remaja

26 April 2011

Batik SIDOMUKTI, MAGETAN
Siapa sih yang gak mengenal batik?? Batik yang telah diakaui UNESCO, pada tanggal 2 Oktober 2009 di Abu Dhabi, Uni Emirat Arab sebagai salah satu warisan dunia asli dari Indonesia, menjadi kita bangga memilikinya. Sekarangpun Presiden Susilo Bambang Yudhoyono juga meminta seluruh masyarakat Indonesia menggunkan batik setiap pada tanggal 2 Oktober. Tapi mengapa ya, para remaja sekarang tidak berminat menggunakan batik?

share on facebook
free counters

Harga Blog IniRp 4,6 JutaVERY GOOD

IP

Blog Archive


ShoutMix chat widget

Yudhaime's Site